Menu

    Banner by Chann Digital Indonesia Banner by Chann Digital Indonesia Banner by Chann Digital Indonesia

PASCA PORSENI SANTRI SALAFIYAH SLAMETAN TELO KISIK API UNGGUN

 PASCA PORSENI SANTRI SALAFIYAH

SLAMETAN TELO KISIK API UNGGUN 

Porseni Pon-Pes Salafiyah Karangmalang Kangkung Kendal tahun 2018 nampaknya belum usai, pada Malam Ahad, 25 Agustus 2018, pasca kegiatan porseni yang diselenggarakan sejak tanggal 19 - 25 Agustus 2018 mereka mengkhataminya dengan selametan api unggun.

Para santri menerima hadiah hasil porseni berupa Telo Kisik yang di bakar ramai-ramai di api unggun.

Gus Tajul selaku panitia pengarah menyampaikan bahwa telo kisik menjadi pilihan hadiah agar para santri mengenang makanan leluhur.


(Helga/Media Center Salafiyah).

Posting Komentar

0 Komentar